Integrasi HTML dan PHP

 Mulai Membuat Halaman  HTML dan PHP 

ok langsung saja kita mulai, pastikan perlengkapan bertempur nya sudah di siap ya hehehe...kalo sudah siap buka control panel xampp dan klik start pada apache dan mysql
dan tunggu sampai muncul tulisan running pada tombol battom.
langkah selanjutnya pada perintah ini : c:\xampp\htdocs\latihanphp

setelah itu buat lah file dengan nama coba2.php dan di simpan di dalam folder latihanphp
kalo sudah silakan ketikan perintah ini pada notepad atau aplikasi apa saja yang bisa 

mendukung coding anda.


<html>

<head>

<title>html dan php</title>

</head>

<body>

<?php

echo "hello html dan php"

?>

</body>

</html>

untuk melihat hasil nya pada browser teman-teman bisa mengetik dengan perintah :

localhost/latihanphp/coba2.php

ya, kita lihat view source code htmlnya, dengan cara mengklik kanan browser lalu pilih View Page Source, di sini kita tidak lagi melihat script php-nya, yang ada hanyalah HTML saja, ini terjadi karena PHP engine/processor mengeksekusi file php di server, dan menghasilkan html dan mengirimkan file htmlnya kepada user, sehingga yang terlihat adalah htmlnya saja, bukan phpnya.

ok sampai disini saja ya teman-teman dalam pembahasan hari ini,semoga kita bisa berjumpa lagi di artikel selanjut nya yang mengenai  Constant dan Variable 






Comments

Popular Posts